JANGAN BERHARAP

    

    Ketika mencintai seseorang yang terlalu berbeda dari kita baik dari segi ekonominya, parasnya, nasabnya dsb nya, memang benar si kita tak boleh berhenti berharap kepada Alloh S.W.T. namun faktanya seringkali usaha kita tak sesuai dengan apa yang di harapkan atau di inginkan. Pada Akhirnya itu semua hanya menjadi angan-angan yang terlalu muluk. 

    Andai seekor ikan mencintai seekor burung, maka dimanakah mereka nantinya akan tinggal? Jika sekiranya mencintainya sudah menjadihal yang tak bisa langi kau raih, maka lepaskan dan ikhlaskan lah. Biarlah Ikan akan tetap di air dan burung terbang tinggi, karena titik tertinggi mencintai adalah mengikhlaskan. Karena mungkin memang takdirnya kita seperti matahari  yang tak mungkin bisa mengejar bulan karena malam tidak dapat mendahului siang. sudahi dan mari Masing-masing beredar pada garis edarnya saja.

0 Response to "JANGAN BERHARAP"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel